IQNA - Kota Olahraga Camille Chamoun di Beirut dan stadionnya telah dipenuhi oleh para pecinta perlawanan sejak pagi ini, yang datang dari seluruh Lebanon dan berbagai belahan dunia untuk berpartisipasi dalam pemakaman para syuhada Sayyid Hasan Nasrullah dan Sayyid Hashem Safieddine. Menurut sumber-sumber Lebanon, lebih dari 400.000 orang dari 70 negara telah datang ke Lebanon untuk berpartisipasi dalam acara pemakaman para komandan syahid Hizbullah. (HRY)
Berita ID: 3481636 Tanggal penerbitan : 2025/02/24
IQNA- Longmarch para pemuda dimulai dari Ras al-Bisheh, wilayah paling selatan Irak, dengan pengibaran bendera "Ya Latsarat al-Husein" menuju Karbala, bergabung dengan lautan pecinta Abu Abdillah al-Husein (as) di Karbala pada masa Arbain Huseini. (HRY)
Berita ID: 3480587 Tanggal penerbitan : 2024/08/14
TEHERAN (IQNA) - Menjelang hari raya Ghadir, makam suci Imam Ali (as) akan menjadi tuan rumah banyak pecinta wilayah dan Imamah. (hry)
Berita ID: 3475570 Tanggal penerbitan : 2021/07/29
MALAYSIA (IQNA) - Bertepatan dengan hari kelahiran Sayyidah Fatimah Az-Zahra (as) dan hari kedudukan ibu, para pengikut Ahlulbait (as) dan saudara-saudari dari Ahlusunah Malaysia, memperingati beliau dengan penyelenggaraan acara gembira dan suka cinta.
Berita ID: 3472922 Tanggal penerbitan : 2019/02/27